Bergabung dengan Tempo pada 2001. Sebelum menjadi Redaktur Pelaksana Desk Gaya Hidup dan Tokoh majalah Tempo, ia banyak menulis isu olahraga dan internasional. Pernah belajar Sastra Inggris di Universitas Jember.
Konten
Sambil Menyelam Menyelamatkan Terumbu Karang
Sejumlah komunitas dan seniman menyelamatkan ekosistem laut melalui selam. Membangun kesadaran lingkungan sejak usia dini.
Gaya Hidup Edisi : Sabtu, 7 Mei 2022
Ancaman Bencana di Depan Mata
Bencana alam akibat krisis iklim kian mengancam Indonesia. Pembangunan yang mengabaikan keselamatan lingkungan harus ditinggalkan.
Opini Edisi : Sabtu, 26 Maret 2022
Hidup Sehat Sepanjang Hayat
Cinta Laura Kiehl dan Ade Rai menjalani pola hidup sehat sejak usia belia. Menyantap makanan sehat dan berolahraga adalah rutinitas yang tak boleh dilewatkan.
Pokok dan Tokoh Edisi : Sabtu, 1 Januari 2022
Pesan Lingkungan Penggemar K-Pop
Penggemar K-pop menginisiasi gerakan untuk mengatasi krisis iklim. Edy Suranta Ginting melukis wajah dua personel grup musik BTS dengan bahan sampah plastik.
Gaya Hidup Edisi : Sabtu, 1 Januari 2022
Pemulung dan Mural di Tembok Kampung
Gerakan ramah lingkungan menyebar di kalangan anak muda: menjadi pemulung sampah dan mengedukasi masyarakat dari kampung ke kampung.
Gaya Hidup Edisi : Sabtu, 1 Januari 2022
Bermula dari Sampah
Anak-anak muda ini mengembangkan bisnis yang ramah lingkungan. Sampah plastik tidak selalu mubazir.
Gaya Hidup Edisi : Sabtu, 4 Desember 2021
Yang Muda yang Menjaga Satwa
Tiga perempuan muda ini bekerja di bidang konservasi satwa liar. Berhari-hari tinggal di hutan.
Gaya Hidup Edisi : Sabtu, 20 November 2021
Keluarga Nol Sampah
Ada banyak cara mengurangi jumlah sampah yang merusak lingkungan. Cerita banyak keluarga nol sampah.
Gaya Hidup Edisi : Sabtu, 30 Oktober 2021
Uji Antibodi Selepas Vaksinasi
Banyak yang menjalani tes untuk mengukur kadar antibodi seusai vaksinasi. Belum ada ketentuan ambang batas.
Kesehatan Edisi : Sabtu, 23 Oktober 2021
Pulang Kampung
Sprinter Lalu Muhammad Zohri berlatih mandiri di kampung halamannya di Lombok Utara, Nusa Tenggara Barat, selama masa pandemi Covid-19.
Pokok dan Tokoh Edisi : Sabtu, 23 Mei 2020
Tekad Puasa tanpa Bolong
Shesar Hiren Rhustavito bertekad menjalankan puasa penuh selama sebulan karena intensitas latihan di pemusatan latihan nasional bulu tangkis Cipayung, Jakarta Timur, berkurang akibat pandemi Covid-19.
Pokok dan Tokoh Edisi : Sabtu, 16 Mei 2020
Jika Tetap Mudik, Disuruh Balik
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mempertimbangkan pengajuan pemberlakuan pembatasan sosial berskala besar (PSBB) untuk wilayah Semarang Raya. Bersama Solo, Kota Semarang tercatat sebagai zona merah penyebaran virus Covid-19 di provinsi berpenduduk 34,5 juta jiwa itu. Dengan konsep membangun kesadaran masyarakat dari tingkat bawah, Ganjar memperkuat respons terhadap pandemi di setiap rukun warga dan desa.
Wawancara Edisi : Sabtu, 25 April 2020
Aman di Kantor
Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan Wimboh Santoso memilih bekerja di kantor ketika para pegawai OJK bekerja dari rumah. Bagi dia, bekerja di kantor tetap aman karena tidak ada orang selain dirinya.
Pokok dan Tokoh Edisi : Sabtu, 18 April 2020
Karena Pelancong
Sebanyak 19 turis Indonesia tertahan di Norwegia ketika negara itu menerapkan lockdown akibat pandemi Covid-19. Duta Besar Indonesia untuk Norwegia dan Islandia, Todung Mulya Lubis, bernegosiasi dengan otoritas setempat untuk mengevakuasi mereka dari hotel dan memulangkannya ke Tanah Air.
Pokok dan Tokoh Edisi : Sabtu, 18 April 2020
Teater: Amor Fati
Mohammad Sunjaya, aktor teater kawakan dari Bandung, berpulang pada usia 83 tahun. Setia terhadap jalan hidup teater.
Obituari Edisi : Sabtu, 22 Februari 2020
Kami Tak Akan Berhenti Menyelesaikan Kasus BLBI
Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi Laode Muhammad Syarif