Enak Dibaca dan Perlu
BerlanggananDapatkan diskon 45% di setiap pembelian paket berlangganan TEMPO.
Peleburan lembaga riset milik pemerintah ke Badan Riset dan Inovasi Nasional memanaskan tensi di kalangan ilmuwan. Mereka menganggap BRIN melenceng.
Sejumlah peneliti belum bisa menggelar riset karena tak mendapat dana dari BRIN. Ada proyek strategis yang terancam mandek.
Sekitar 2.000 orang diberhentikan akibat peleburan lembaga riset ke BRIN. Negara yang kurang menghargai peran para peneliti.
Bivitri Susanti, dosen Sekolah Tinggi Ilmu Hukum Jentera, menganalisis desain BRIN dalam demokrasi Indonesia. Berbahaya.
Pada 1942, Tan Malaka menulis Madilog yang mendorong Indonesia berbasis sains. Harapan yang pupus.
Pemerintah ditengarai memberikan keistimewaan terhadap rokok elektronik yang dikeluarkan PT HM Sampoerna. Jalur cepat mendapat label Standar Nasional Indonesia.
Petani di sejumlah daerah dirugikan dengan tata niaga tembakau. Perusahaan dan tengkulak membeli hasil panen dengan harga murah.
Pertamina mengejar target penyelesaian proyek ekspansi kilang Balikpapan. Dibayangi ketidakpastian sumber pendanaan.
Kendaraan listrik Gesits mencuat sebagai calon mitra baru PT Industri Baterai Indonesia (IBC). Aksi baru setelah rencana transaksi janggal Proyek Odin batal.
PT Wika Industri Manufaktur, produsen Gesits, akan digaet PT Industri Baterai Indonesia atau IBC. Bagaimana rencana mempercepat pengembangan kendaraan listrik nasional?
Dewan Kesenian Jakarta melayangkan mosi tidak percaya kepada Pemerintah Provinsi DKI Jakarta. Gubernur Anies Baswedan mengubah skema hibah.
Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi terkenal sebagai kepala daerah dengan banyak penghargaan. Dugaan korupsi sudah lama dilaporkan.
Wawancara mantan Ketua LIPI Taufik Abdullah soal integrasi lembaga penelitian ke dalam BRIN. Baik atau buruk?
Maraknya tren bekerja dari luar kantor selama pandemi Covid-19 membuat Pulau Bali diminati banyak pekerja dari luar daerah. Suasana santai dan fasilitas menginap yang murah membuat mereka betah bekerja seraya melepas penat dengan berwisata.
Tempo memilih karya novel, kumpulan puisi, pentas seni pertunjukan, pameran seni rupa, dan album musik terbaik sepanjang 2021.
Mariam Sofrina menjelajahi lukisan lanskap dengan kemampuan melukis realis yang tinggi. Ia menyisipkan kemungkinan yang fiktif secara subtil.
Lewat tokoh novel Lebih Senyap dari Bisikan bernama Amara, Andina Dwifatma berbicara tentang kehidupan domestik dari sudut pandang seorang perempuan. Menukik.
Mengolah kembali dunia lampau yang tampak purba dan kampungan, buku puisi Kiki Sulistyo berhasil memberi alternatif penting bagi buku-buku puisi yang terbit sepanjang 2021.
Selain memilih prosa dan puisi terbaik, Tempo memilih empat buku sastra 2021 yang direkomendasikan untuk dibaca.
Balapan Rezeki
Jemuran
Biar Banjir yang Penting Senyum
Duo Senyawa menyuguhkan narasi yang kuat dalam album terbaru mereka, Alkisah. Membuka gerbang bagi audiens yang lebih luas.
Selain memilih Alkisah milik Senyawa sebagai Album Pilihan Tempo 2021, kami memilih sembilan album musik 2021 rekomendasi Tempo.
Novel Wingit karya YouTuber Sara Wijayanto masuk daftar novel terlaris 2021. Pengalaman Sara bertemu tujuh hantu.
Rapper Indonesia di Amerika Rich Brian bertemu Duta Besar Indonesia. Curhat merintis karies musik.
Kejaksaan Agung menyidik dugaan pelanggaran hukum dalam pengelolaan satelit untuk slot orbit 123⁰ Bujur Timur di Kementerian Pertahanan pada 2015.
Inflasi Amerika Serikat mencetak rekor tertinggi dalam 40 tahun terakhir. Risiko besar bagi Indonesia.
Mahkamah Agung membatalkan kebijakan Presiden Amerika Serikat Joe Biden yang mewajibkan karyawan perusahaan besar untuk divaksin Covid-19.
Kolaborasi di era digital adalah hal penting yang harus dilakukan oleh seluruh insan Bank BJB untuk mencapai visi dan misi perusahaan.
Selain promo akan ada berbagai kegiatan komunitas yang akan dilakukan secara berkala setiap bulan.
Seorang pembaca berpendapat bahwa iklan obat kuat memicu kekerasan seksual. Anda setuju?
Membaca pikiran B.J. Habibie yang ingin membangun budaya riset Indonesia pada 1992. Dari mana memulainya?
Peleburan institusi penelitian ke dalam Badan Riset dan Inovasi Nasional bermotif kepentingan politik. Melenceng dari undang-undang.
Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi menggunakan anak keturunannya untuk menadah suap. Klientelisme menjadi-jadi.
Dewan Kesenian menyampaikan mosi tak percaya kepada pemerintah Jakarta. Pemerintah kota wajib memfasilitasi kemajuan seni dan budaya.
Tak mungkin mewujudkan kemandirian energi tanpa ketersediaan kilang pengolah bahan bakar minyak. Pembangunan kilang yang terus tertunda hanya menguntungkan mafia impor.
Asal kata Yunani “epidemi”, kata Agamben, berarti “perang saudara”, polemos epidemos: perang dengan musuh yang hidup di antara bahkan di dalam diri sendiri.
Dapatkan diskon 45% di setiap pembelian paket berlangganan TEMPO.
Jurnalisme berkualitas memerlukan dukungan khalayak ramai. Dengan berlangganan Tempo, Anda berkontribusi pada upaya produksi informasi yang akurat, mendalam dan tepercaya. Sejak awal, Tempo berkomitmen pada jurnalisme yang independen dan mengabdi pada kepentingan orang banyak. Demi publik, untuk Republik.