Stop Kebijakan Pandemi yang Membingungkan
Pemerintah akhirnya mencabut PPKM level 3 pada libur akhir tahun. Sudah dua tahun pandemi, kebijakan dan komunikasi publik kita masih amburadul.
KEPERCAYAAN publik terhadap kredibilitas pemerintah dalam penanganan pandemi Covid-19 bisa tergerus jika para pejabat terus membuat kebijakan yang membingungkan. Ketika ancaman varian baru Omicron sudah di depan mata, menurunnya kepercayaan itu bisa berakibat fatal. Warga yang tak percaya kepada otoritas pengambil kebijakan cenderung tak patuh pada protokol kesehatan yang dianjurkan. Pengendalian penularan penyakit ini pun terancam berantakan.
R
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini