Konten
Patriotisme Anak
Artis Eriska Rein menanamkan nilai-nilai kepahlawanan kepada anaknya melalui lomba-lomba memperingati Hari Kemerdekaan Indonesia.
Pokok dan Tokoh Edisi : Sabtu, 20 Agustus 2022
Cita-cita Ali Sadikin Mendirikan Dewan Kesenian Jakarta
Ali Sadikin membentuk Dewan Kesenian Jakarta sebagai pengelola kegiatan seni di Taman Ismail Marzuki. Dia melarang keterlibatan pemerintah dalam pengelolaan TIM.
Laporan Khusus Edisi : Sabtu, 13 Agustus 2022
Ide Ali Sadikin Membangun Taman Ismail Marzuki
Ali Sadikin membangun Taman Ismail Marzuki sebagai rumah bagi pengembangan seni dan budaya yang tak berorientasi komersial.
Laporan Khusus Edisi : Sabtu, 13 Agustus 2022
Bubur Ayam Sang Juara
Atlet panahan Kholidin punya usaha makanan bubur ayam sejak 1994. Biasa berjualan di Sarinah dan Gondangdia, Jakarta Pusat.
Pokok dan Tokoh Edisi : Sabtu, 13 Agustus 2022
Lokasi Syuting Lebih Seram
Aktris Tara Basro merasa lokasi syuting Pengabdi Setan 2: Communion lebih menyeramkan dibanding film yang pertama.
Pokok dan Tokoh Edisi : Sabtu, 13 Agustus 2022
Distrik Gaul Baru
Kawasan Senopati menjadi distrik gaul dan party alternatif anak muda. Ada sebutan Senoparty.
Gaya Hidup Edisi : Sabtu, 6 Agustus 2022
Modifikasi Replika Mobil Mewah
Minat baru penggemar mobil mainan berbahan logam atau diecast: modifikasi. Bisnis modifikasi mobil mainan menjamur.
Gaya Hidup Edisi : Sabtu, 30 Juli 2022
Citayam Fashion Week: Ekspresi Nyentrik di Ruang Publik
Fenomena Citayam Fashion Week menjelma menjadi subkultur baru yang mewarnai denyut Jakarta. Para remaja berbusana nyentrik untuk menunjukkan eksistensi.
Selingan Edisi : Sabtu, 23 Juli 2022
Dari Harajuku hingga La Sape
Fashion street atau peragaan busana jalanan juga muncul di sejumlah negara. Dari Harajuku hingga La Sape.
Selingan Edisi : Sabtu, 23 Juli 2022
Kembali ke Pembalut Kain
Ada gerakan mengajak perempuan memakai pembalut kain. Lebih aman bagi kesehatan dan ramah lingkungan.
Gaya Hidup Edisi : Sabtu, 16 Juli 2022
Memacu Adrenalin Mobil Mainan
Para pehobi mainan mobil balap kendali jarak jauh berani mengeluarkan uang hingga puluhan juta rupiah untuk modifikasi. Demi meningkatkan performa mobil mainan di jalur pacu.
Gaya Hidup Edisi : Sabtu, 9 Juli 2022
Jasa Sewa Tampil Mewah
Sejumlah orang mengembangkan bisnis penyewaan barang mewah, dari gawai, tas, sepeda motor, mobil, hingga jet pribadi. Mereka tak menyoal jika kliennya menggunakan barang sewaan untuk pamer di media sosial.
Gaya Hidup Edisi : Sabtu, 2 Juli 2022
Berani Padu Padan Busana
Penyanyi Andien membagikan beberapa tip untuk memadukan pakaian dengan perhiasan sehingga selaras dan menarik.
Pokok dan Tokoh Edisi : Sabtu, 2 Juli 2022
Dampingi Anak Sekolah Daring
Dua anak Duta Besar Ukraina untuk Indonesia, Vasyl Hamianin, yang masih pelajar ikut mengungsi ke Indonesia. Beberapa keperluan pendidikan dilakukan secara daring.
Pokok dan Tokoh Edisi : Sabtu, 25 Juni 2022
Tip Pencegahan Bunuh Diri Versi Noriyu
Angka potensi bunuh diri pada usia remaja sangat tinggi. Tip Nova Riyanti Yusuf atu Noriyu mencegah bunuh diri pada anak.
Pokok dan Tokoh Edisi : Sabtu, 25 Juni 2022
Basuh Diri Bersihkan Jiwa
Sejumlah pesohor mengunggah foto ketika menjalani ritual melukat di Bali. Upacara pembersihan diri yang bisa dilakukan semua umat agama.
Gaya Hidup Edisi : Sabtu, 25 Juni 2022
Menghapus Jejak Digital
Sejumlah orang menyewa jasa penghapusan akun media sosial. Sebagian besar pengguna media sosial menganggap jejak digital aib masa lalu.
Gaya Hidup Edisi : Sabtu, 18 Juni 2022
Cara Damar Melunasi Nazar
Damar Juniarto mendedikasikan diri dalam advokasi kebebasan berpendapat di Internet. Berperan dalam menjaga kebebasan berekspresi dan keamanan digital.
Sosok Edisi : Sabtu, 18 Juni 2022
Para Pemburu Konser
Sejumlah penggemar musik menempuh berbagai cara untuk menonton langsung penampilan idola mereka. Menabung uang saku hingga berjualan pakaian bekas.
Gaya Hidup Edisi : Sabtu, 11 Juni 2022
Cuan Setelah Viral
Setelah berhenti dari grup JKT48, Melati Sesilia berjualan nasi bakar di pinggir jalan. Dagangannya laris setelah dia bersiaran live di TikTok saat berjualan.
Pokok dan Tokoh Edisi : Sabtu, 11 Juni 2022
Galeri Megah Perupa Tajir
Nasirun dan sejumlah pelukis kaya membangun studio megah miliaran rupiah. Hasil menjual lukisan mahal.
Selingan Edisi : Sabtu, 4 Juni 2022
Memberi Makan Kucing Liar
Seniman teater Jose Rizal Manua memberi makan puluhan kucing di Taman Ismail Marzuki dan di sekitar rumahnya.
Pokok dan Tokoh Edisi : Sabtu, 4 Juni 2022
Lukisan Wayang
Mantan penyanyi cilik Sari Koeswoyo mulai berani menampilkan puluhan karya lukisnya kepada publik. Sebagian besar mengambil tema wayang.
Pokok dan Tokoh Edisi : Sabtu, 4 Juni 2022
Anak Muda Antirokok
Beberapa organisasi dan komunitas anak muda terus meminta pemerintah memperketat pengendalian tembakau. Prevalensi perokok usia anak dan remaja di Indonesia terus menanjak.
Gaya Hidup Edisi : Sabtu, 28 Mei 2022
Berburu Harta Karun di Kios Buku Tua
Perburuan buku langka masih menggeliat meski kondisi perbukuan sedang lesu. Kolektor dan penikmat buku menemukan cetakan dan edisi langka di sejumlah toko buku tua.
Gaya Hidup Edisi : Sabtu, 21 Mei 2022
Bertahan di Tengah Sepi
Penjualan toko buku tua terus menurun seiring perkembangan teknologi. Beberapa pedagang beradaptasi dengan membuka toko di platform digital.
Gaya Hidup Edisi : Sabtu, 21 Mei 2022
Lebih Sehat dan Kreatif
Desainer Asha Smara Darra (d/h Oscar Lawalata) untuk pertama kali menggelar peragaan busana luring setelah dua tahun vakum.
Pokok dan Tokoh Edisi : Sabtu, 21 Mei 2022
Hidup Ekonomis Kaum Minimalis
Sejumlah komunitas lintas usia menjalani tren hidup minimalis. Menggunakan barang sesuai dengan kebutuhan dan kegunaan.