Konten
Healing: Olahraga, Rekreasi, Pemulihan Diri
Orang kota menjadikan olahraga sebagai healing atau pemulihan diri setelah pandemi Covid-19. Bugar dan rileks.
Gaya Hidup Edisi : Minggu, 6 November 2022
Aturan Main Gawai Anak
Aktris Sharena Gunawan punya aturan main pemakaian gawai pada buah hatinya. Mengarahkan ikut kelas coding.
Pokok dan Tokoh Edisi : Minggu, 6 November 2022
Semarak Tarkam
Turnamen sepak bola antarkampung atau tarkam terus semarak. Pemain profesional dan pemain asing turut meramaikan.
Gaya Hidup Edisi : Minggu, 30 Oktober 2022
Film Penyandang Disabilitas
Sutradara Anggi Frisca menggarap film Tegar dengan melibatkan aktor dan kru penyandang disabilitas. Dari aktor utama, fotografer, hingga konsultan naskah.
Pokok dan Tokoh Edisi : Minggu, 30 Oktober 2022
Kesehatan Mental Anak
Cara aktor Ringgo Agus Rahman mencegah trauma anak. Punya pengalaman traumatis masa kecil.
Pokok dan Tokoh Edisi : Minggu, 30 Oktober 2022
Antitesis Produk Fast Fashion
Tren slow fashion sebagai bentuk pakaian ramah lingkungan muncul sebagai antitesis industri busana modern. Menjadi alternatif konsumen.
Gaya Hidup Edisi : Minggu, 23 Oktober 2022
Tren Busana Ramah Lingkungan
Sejumlah jenama mengusung pakaian ramah lingkungan. Makin diminati.
Gaya Hidup Edisi : Minggu, 23 Oktober 2022
Misi Menyelamatkan Makanan Berlebih
Istilah makanan sisa membuat kurang penghargaan. Saatnya kita pakai makanan berlebih.
Gaya Hidup Edisi : Minggu, 16 Oktober 2022
Kembali Tekuni Ilmu Agama
Vino Bastian kembali mendalami teknik membaca dan melantunkan ayat-ayat Al-Quran. Memperbaiki ilmu agama dan mendalami peran dalam film terbarunya.
Pokok dan Tokoh Edisi : Minggu, 16 Oktober 2022
Cerutu, dari Hobi hingga Menjalin Relasi
Sejumlah anak muda generasi milenial menggeluti hobi cerutu secara serius. Mereka punya ratusan hingga ribuan batang koleksi cerutu dari berbagai negara. Hobi menikmati cerutu juga menjadi jembatan untuk menjalin relasi.
Gaya Hidup Edisi : Minggu, 9 Oktober 2022
Tetap Berperan Aktif di Rumah
Di tengah kesibukan, tiga kepala daerah perempuan inspiratif pilihan Tempo 2022—Wali Kota Singkawang, Bupati Bengkalis, dan Bupati Tegal—tetap aktif berperan sebagai ibu dan istri di rumah.
Pokok dan Tokoh Edisi : Minggu, 2 Oktober 2022
Alih Fungsi Kamp Konsentrasi
Semua bangunan dan lokasi kamp tahanan politik 1965 telah beralih fungsi. Reportase Tempo dari Pulau Buru, Plantungan, Cianjur, hingga Tangerang.
Selingan Edisi : Minggu, 2 Oktober 2022
Puasa Media Sosial
Sejumlah pengguna Internet menjadi anomali karena menjalani puasa media sosial. Konten digital berdampak pada kesehatan mental.
Gaya Hidup Edisi : Minggu, 25 September 2022
Tipu-tipu Asmara di Dunia Maya
Catfishing cukup marak di media sosial Indonesia. Menyasar para pengguna Internet yang membutuhkan pasangan.
Gaya Hidup Edisi : Minggu, 18 September 2022
Para Penggila Klub Bola
Penggemar Indonesia mengidolakan klub sepak bola Eropa. Tetap cinta meski stabil di papan bawah.
Gaya Hidup Edisi : Sabtu, 10 September 2022
Alih Bentuk Motor Klasik
Minat modifikasi motor terus berkembang. Menuju tren klasik.
Gaya Hidup Edisi : Sabtu, 3 September 2022
Sepatu Hak Tinggi
Artis Aghniny Haque melakukan adegan pertarungan dengan mengenakan gaun dan sepatu hak tinggi dalam film Mencuri Raden Saleh. Berlatih silat.
Pokok dan Tokoh Edisi : Sabtu, 3 September 2022
Menjaring Peminum Muda
Sejumlah resto wine menawarkan layanan yang nyaman bagi peminum muda dan pemula. Ada komunitas minum bersama.
Gaya Hidup Edisi : Sabtu, 27 Agustus 2022
Anak Muda Penikmat Wine
Anak-anak muda penikmat minuman anggur atau wine memilih minuman berdasarkan kedekatan kisah dengan jenis dan merek anggur tertentu.
Gaya Hidup Edisi : Sabtu, 27 Agustus 2022
Lebih Baik Rumah Kos Tapi di Tengah Kota
Sejumlah anak muda memilih tinggal di rumah kos meski sewa mahal. Mereka tak mau menghabiskan waktu di jalan.
Gaya Hidup Edisi : Sabtu, 20 Agustus 2022
Patriotisme Anak
Artis Eriska Rein menanamkan nilai-nilai kepahlawanan kepada anaknya melalui lomba-lomba memperingati Hari Kemerdekaan Indonesia.
Pokok dan Tokoh Edisi : Sabtu, 20 Agustus 2022
Cita-cita Ali Sadikin Mendirikan Dewan Kesenian Jakarta
Ali Sadikin membentuk Dewan Kesenian Jakarta sebagai pengelola kegiatan seni di Taman Ismail Marzuki. Dia melarang keterlibatan pemerintah dalam pengelolaan TIM.
Laporan Khusus Edisi : Sabtu, 13 Agustus 2022
Ide Ali Sadikin Membangun Taman Ismail Marzuki
Ali Sadikin membangun Taman Ismail Marzuki sebagai rumah bagi pengembangan seni dan budaya yang tak berorientasi komersial.
Laporan Khusus Edisi : Sabtu, 13 Agustus 2022
Bubur Ayam Sang Juara
Atlet panahan Kholidin punya usaha makanan bubur ayam sejak 1994. Biasa berjualan di Sarinah dan Gondangdia, Jakarta Pusat.
Pokok dan Tokoh Edisi : Sabtu, 13 Agustus 2022
Lokasi Syuting Lebih Seram
Aktris Tara Basro merasa lokasi syuting Pengabdi Setan 2: Communion lebih menyeramkan dibanding film yang pertama.
Pokok dan Tokoh Edisi : Sabtu, 13 Agustus 2022
Distrik Gaul Baru
Kawasan Senopati menjadi distrik gaul dan party alternatif anak muda. Ada sebutan Senoparty.
Gaya Hidup Edisi : Sabtu, 6 Agustus 2022
Modifikasi Replika Mobil Mewah
Minat baru penggemar mobil mainan berbahan logam atau diecast: modifikasi. Bisnis modifikasi mobil mainan menjamur.
Gaya Hidup Edisi : Sabtu, 30 Juli 2022
Citayam Fashion Week: Ekspresi Nyentrik di Ruang Publik
Fenomena Citayam Fashion Week menjelma menjadi subkultur baru yang mewarnai denyut Jakarta. Para remaja berbusana nyentrik untuk menunjukkan eksistensi.
Selingan Edisi : Sabtu, 23 Juli 2022
Dari Harajuku hingga La Sape
Fashion street atau peragaan busana jalanan juga muncul di sejumlah negara. Dari Harajuku hingga La Sape.
Selingan Edisi : Sabtu, 23 Juli 2022
Kembali ke Pembalut Kain
Ada gerakan mengajak perempuan memakai pembalut kain. Lebih aman bagi kesehatan dan ramah lingkungan.
Gaya Hidup Edisi : Sabtu, 16 Juli 2022
Memacu Adrenalin Mobil Mainan
Para pehobi mainan mobil balap kendali jarak jauh berani mengeluarkan uang hingga puluhan juta rupiah untuk modifikasi. Demi meningkatkan performa mobil mainan di jalur pacu.
Gaya Hidup Edisi : Sabtu, 9 Juli 2022
Jasa Sewa Tampil Mewah
Sejumlah orang mengembangkan bisnis penyewaan barang mewah, dari gawai, tas, sepeda motor, mobil, hingga jet pribadi. Mereka tak menyoal jika kliennya menggunakan barang sewaan untuk pamer di media sosial.
Gaya Hidup Edisi : Sabtu, 2 Juli 2022
Berani Padu Padan Busana
Penyanyi Andien membagikan beberapa tip untuk memadukan pakaian dengan perhiasan sehingga selaras dan menarik.
Pokok dan Tokoh Edisi : Sabtu, 2 Juli 2022
Dampingi Anak Sekolah Daring
Dua anak Duta Besar Ukraina untuk Indonesia, Vasyl Hamianin, yang masih pelajar ikut mengungsi ke Indonesia. Beberapa keperluan pendidikan dilakukan secara daring.
Pokok dan Tokoh Edisi : Sabtu, 25 Juni 2022
Tip Pencegahan Bunuh Diri Versi Noriyu
Angka potensi bunuh diri pada usia remaja sangat tinggi. Tip Nova Riyanti Yusuf atu Noriyu mencegah bunuh diri pada anak.
Pokok dan Tokoh Edisi : Sabtu, 25 Juni 2022
Basuh Diri Bersihkan Jiwa
Sejumlah pesohor mengunggah foto ketika menjalani ritual melukat di Bali. Upacara pembersihan diri yang bisa dilakukan semua umat agama.
Gaya Hidup Edisi : Sabtu, 25 Juni 2022
Menghapus Jejak Digital
Sejumlah orang menyewa jasa penghapusan akun media sosial. Sebagian besar pengguna media sosial menganggap jejak digital aib masa lalu.
Gaya Hidup Edisi : Sabtu, 18 Juni 2022
Cara Damar Melunasi Nazar
Damar Juniarto mendedikasikan diri dalam advokasi kebebasan berpendapat di Internet. Berperan dalam menjaga kebebasan berekspresi dan keamanan digital.
Sosok Edisi : Sabtu, 18 Juni 2022
Para Pemburu Konser
Sejumlah penggemar musik menempuh berbagai cara untuk menonton langsung penampilan idola mereka. Menabung uang saku hingga berjualan pakaian bekas.
Gaya Hidup Edisi : Sabtu, 11 Juni 2022
Cuan Setelah Viral
Setelah berhenti dari grup JKT48, Melati Sesilia berjualan nasi bakar di pinggir jalan. Dagangannya laris setelah dia bersiaran live di TikTok saat berjualan.