Jalan Budaya Membangun Papua
Mathius Awoitauw mengembalikan sistem pemerintahan ke kampung adat. Agar pembangunan melibatkan masyarakat setempat.
DELAPAN tahun menjabat Bupati Jayapura, Mathius Awoitauw meluncurkan buku Kembali ke Kampung Adat, Meniti Jalan Perubahan di Tanah Papua, awal Januari lalu. Dalam buku itu, ia menawarkan jalan budaya dengan melibatkan kampung adat dalam membangun Papua. “Papua itu unik. Floranya terbanyak di dunia, melebihi Madagaskar, dan budayanya luar biasa,” kata Mathius, Jumat, 5 Februari lalu.
Sejak memimpin Kabupaten Jayapura, Mathius, 61 tahu...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini