Melawan Wabah dengan Data
Bergelut dengan data, para epidemiolog membuat analisis yang kemudian dituangkan menjadi saran kebijakan bagi pemerintah pusat dan daerah. Ada yang dilaksanakan, banyak pula masukan yang diabaikan. Pemerintah dianggap melewatkan periode emas penanganan pandemi.
MELALUI aplikasi Skype, Pandu Riono beserta lima anggota timnya menggelar rapat evaluasi mingguan mengenai situasi pandemi di Jakarta dan Kota Tangerang. Bada isya pada awal Desember lalu, tim epidemiolog Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia itu juga membahas penyempurnaan laporan pemodelan pandemi nasional dan enam provinsi. “Kami juga sedang persiapan survei serologi untuk Jakarta,” ujar Pandu pada Senin, 14 Desember
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini