Mesin Terapi Oksigen Pasien Covid-19

Para perekayasa Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia membuat alat terapi oksigen untuk pasien Covid-19. Mesin buatan lokal pertama yang lulus pengujian dan telah diserahkan ke sejumlah rumah sakit.

Tempo

Sabtu, 18 Juli 2020

TIM Pusat Penelitian Tenaga Listrik dan Mekatronik Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia di Bandung membuat alat terapi oksigen beraliran tinggi atau high flow nasal cannula (HFNC). Keandalan alat kesehatan itu telah teruji di Balai Pengamanan Fasilitas Kesehatan Kementerian Kesehatan pada Maret lalu. Mesin itu merupakan HFNC pertama buatan Indonesia yang lolos uji teknis.

Tim pembuat HFNC itu terdiri atas Hendri Maja Saputra, Budi Prawara, Haznan

...

Berita Lainnya