Rimba Berkalang Api

Pada 1991, Bank Dunia menerbitkan laporan yang menyebutkan Indonesia menggunduli hutannya lebih dari sejuta hektare setiap tahun. Sebanyak 90 ribu lahan hutan tanaman industri di antaranya ludes dilalap api.

Tempo

Sabtu, 12 September 2020

PENAMBAHAN luas lahan konsesi perusahaan yang merangsek kawasan hutan-hutan yang dilindungi mengancam kelestarian rimba Indonesia. Selain berpotensi menghilangkan keanekaragaman hayati, hal tersebut merenggut cadangan karbon, juga mengancam penduduk adat yang menggantungkan hidup pada hasil hutan.

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengingatkan potensi kebakaran hutan dan lahan rawan terjadi pada September 2020. Kepala Bid

...

Berita Lainnya