Sungai Surabaya dan Bincang Tepi Kali dalam ICAS 13
Sebanyak 1.500 mahasiswa dan warga Surabaya melebur dalam 13th International Convention of Asian Scholars atau ICAS 13.
SIANG itu, tak kurang dari 50 orang terlihat duduk lesehan di balai pertemuan yang mirip pos keamanan di tepi Sungai Jagir, tak jauh dari pintu air peninggalan Belanda di Kampung Baru Stren, Surabaya. Sungai yang alirannya mengarah ke timur tersebut merupakan cabang Kali Surabaya di Ngagel. Cabang lain, Kalimas, mengalir ke utara, membelah pusat kota hingga bermuara di Tanjung Perak. Adapun Kali Surabaya adalah anak Sungai Brantas.
Kendati membi
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini