Sri, Nasjah Jamin, dan Laila Tifah
Lukisan-lukisan Laila Tifah menyuguhkan sosok para perempuan tangguh. Membebaskan diri dari pengaruh lukisan-lukisan bapaknya, sastrawan dan pelukis Nasjah Jamin.
TIGA perempuan bertelanjang kaki mengayun jerami yang telah diikat di hamparan sawah yang menguning. Berdiri kukuh dengan betis besar berotot, mereka mengempaskan kepalan batang padi pada kayu berbentuk tong. Para perempuan dalam lukisan itu tampak sedang memanen bulir-bulir padi.
Berjudul Tangguh, lukisan berukuran 180 x 200 sentimeter itu ditampilkan dalam pameran tunggal perupa Laila Tifah bertajuk “Sri” di Jogja Gallery, Yogyakar...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini