Christine Hakim
Sendawa Pijat
Aktris kawakan Christine Hakim, 54 tahun, punya kebiasaan bersendawa saat memijat. "Suka nyetrum begitu saja," ujarnya. Hal itu, menurut dia, menandakan orang yang dipijat sedang masuk angin. Kebiasaan itu ternyata terbawa saat syuting film Eat Pray Love di Bali. Ketika ia memijat Julia Roberts, sendawanya muncul begitu saja. Padahal, bagi orang Barat, kebiasaan itu dianggap tidak sopan.
Untungnya, Roberts bisa mengerti. "Dia bilang enggak apa-apa," k
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini