Jalan Buntu Omnibus Law
Menguji material Undang-Undang Cipta Kerja ke Mahkamah Konstitusi akan sama tidak efektifnya dengan meminta Presiden mengeluarkan perpu. Saatnya melawan lewat pembangkangan sipil.
UNDANG-UNDANG Cipta Kerja adalah kuldesak—jalan buntu tanpa celah, tanpa harapan.
Disetujui rapat paripurna Dewan Perwakilan Rakyat pada 5 Oktober lalu, kini undang-undang itu berada di tangan Presiden untuk disetujui dan diundangkan.
Sudah banyak dibahas betapa buruk dampak undang-undang itu bagi kesejahteraan pekerja, lingkungan hidup, pemberantasan korupsi, bahkan iklim investasi. Telah banyak orang berteriak tentang jeleknya proses le
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini