Menteri Kesehatan Nila Moeloek:
Program Ini Akan Jalan Terus
PENOLAKAN terhadap program pendidikan dokter layanan primer terus bergulir. Senin pekan lalu, sekitar seribu dokter yang tergabung dalam Ikatan Dokter Indonesia (IDI) berunjuk rasa di depan Istana Merdeka, menentang pemberlakuan Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2013 tentang Pendidikan Kedokteran. Menurut undang-undang tersebut, untuk melayani pasien di fasilitas kesehatan tingkat pertama, dokter harus mengikuti pendidikan tambahan.
Pada Juli lalu, p
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini