Bendungan yang Menghalau Petaka

Puluhan kayu bulat menancap di parit Taman Nasional Sebangau. Ratusan karung berisi pasir melapis barisan kayu. Air yang akan melalui kanal selebar sembilan meter itu tertahan. Inilah bendungan sederhana buatan Balai Taman Nasional di Provinsi Kalimantan Tengah.
Bendungan ini—juga 16 tanggul kayu di 16 kanal lain—telah menyelamatkan taman nasional seluas 568.700 hektare itu dari bahaya kebakaran. Sudah empat tahun Sebangau menjadi langganan
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini