Dari Cabai Sampai Boeing
Jalan Haji Matoa, Bandung, suatu sore pada 1963. Seorang ibu tengah melenggang santai di trotoar ber-sama empat anaknya. Ibu bernama Idah Subaedah itu sedang hamil tua. Sebuah sepeda motor tiba-tiba menabraknya dari belakang. Sang ibu jatuh tersungkur. Lalu terjadilah perdarahan. Ia dilarikan ke rumah sakit. Karena kekurangan darah, ia mesti diinfus. Untung si bayi lahir selamat. Subaedah juga kembali sehat.
Kenangan itu berputar kembali dalam
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini