Upeti Menulis Resep

TIGA tahun terakhir, ribuan dokter dan ratusan rumah sakit di DKI Jakarta, Banten, Jawa Barat, Jawa Timur, dan Sulawesi Selatan diduga menerima gratifikasi dari PT Interbat. Besarnya bervariasi, dari Rp 5 juta sampai Rp 2,5 miliar. Pada kuitansi dan catatan yang Tempo peroleh, tertera jelas identitas dokter dan rumah sakit, jumlah dana, serta waktu pemberian uang dan peruntukannya. Sebagian dari mereka mengakuinya.
2.125 dokter
151 rumah sakit...

Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini