Seorang petinggi Vatikan dan pakar humas Italia ditangkap gara-gara membocorkan informasi. Buku berdasarkan informasi itu mengungkap proses reformasi Fransiskus dan kebobrokan di Vatikan.
. tempo : 167985486931
Semoga Tuhan mengampuni, tapi kami tak akan membayar!" Kalimat ini terlontar dari bibir Paus Fransiskus I, saat mendengar pengeluaran tak terkendali Vatikan, beberapa bulan setelah ia berkuasa pada 2013. Pemimpin tertinggi Gereja Katolik asal Argentina ini murka saat mendapati keuangan Vatikan morat-marit akibat salah urus, persekongkolan, dan korupsi.
Seharusnya kemarahan sang Paus hanya didengar oleh sejumlah petinggi Vatikan serta pejabat dala
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Jurnalisme berkualitas memerlukan dukungan khalayak ramai. Dengan berlangganan Tempo, Anda berkontribusi pada upaya produksi informasi yang akurat, mendalam dan tepercaya. Sejak awal, Tempo berkomitmen pada jurnalisme yang independen dan mengabdi pada kepentingan orang banyak. Demi publik, untuk Republik.