Yolanda yang Meremukkan
Yolanda, nama yang tak secantik dampaknya. Sebutan lain untuk supertopan Haiyan itu datang dengan kerusakan dan kematian di enam pulau di Filipina tengah, Jumat dua pekan lalu. Pulau surga Guian hancur lebur, Kota Basco kini 80 persen berada di bawah air, dan Kota Tacloban, ibu kota Provinsi Leyte, hampir rata dengan tanah. Topan ini diperkirakan merenggut 10 ribu nyawa serta membuat 673 ribu orang kehilangan tempat tinggal dan total 11,3 juta
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini