Setelah Inggris Memilih Hengkang
Hasil referendum Inggris yang memutuskan meninggalkan Uni Eropa (UE) membuat mimpi buruk pasar jadi kenyataan. Pekan lalu, perbankan sudah sibuk menyiapkan skenario terburuk, di mana krisis kepercayaan meningkat sehingga dana asing di pasar uang global, termasuk di negara-negara berkembang, secara tiba-tiba ditarik kembali ke negara asalnya, seperti pada krisis keuangan yang lampau.
Dalam skenario ini, rupiah akan melemah, disusul kenaikan suku
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini