Noda Tersisa Buku Mutiara
Senin, 15 Desember 2014

INTERUPSI anggota Dewan Perwakilan Rakyat dari Fraksi Partai Nasional Demokrat, Akbar Faisal, menghentikan ketukan palu Taufik Kurniawan. Sebagai Wakil Ketua DPR, Taufik hendak menyudahi sidang paripurna yang digelar pada Selasa dua pekan lalu. Hari itu agenda pertama sidang ialah penyampaian ikhtisar hasil pemeriksaan Badan Pemeriksa Keuangan untuk semester pertama 2014.
Namun paparan Ketua BPK Harry Azhar Azis terlalu menarik untuk dilewatkan
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini