Minyak
Dari Salah Sangka ke Puncak Harga
KETEGANGAN pelaku pasar yang menjalar dalam enam bulan terakhir mencapai puncaknya, Jumat pekan lalu. Harga minyak mentah untuk pengiriman April di New York Mercantile Exchange menyentuh US$ 106,42 per barel. Inilah rekor tertinggi sepanjang sejarah perdagangan minyak mentah dunia.
Rekor sebelumnya terjadi pada April 1980. Ketika itu, harga minyak mentah melambung ke level US$ 38 per barel. Jika dikalkulasi dengan kenaikan inflasi yang terjadi,
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini