Ancaman di Tengah Banjir Dana

Lonjakan pasokan uang kian memicu inflasi. Gejolak ekonomi karena naiknya bunga di negara maju makin terasa.

Yopie Hidayat

Minggu, 9 Juli 2023

TINGKAT suku bunga yang tinggi dapat meredam inflasi. Begitulah teorinya. Namun kini seolah-olah ada anomali: inflasi tak mau turun meskipun kenaikan bunga sudah terjadi berkali-kali.

Pasar keuangan pun terus bergejolak mengantisipasi berlanjutnya kenaikan suku bunga. Kamis, 6 Juli lalu, misalnya, imbal hasil obligasi pemerintah Amerika Serikat berjangka waktu dua tahun sudah menyentuh angka 5,02 persen, tertinggi sejak 2007. Ini pertanda naikny

...

Berita Lainnya