Jangan Terbuai Proyeksi Mengkilap

Bank Dunia memperkirakan pertumbuhan ekonomi Indonesia 5,1 persen tahun ini. Dibayangi risiko inflasi dan pembengkakan anggaran akibat subsidi. 

Yopie Hidayat

Sabtu, 11 Juni 2022

PROSPEK pertumbuhan ekonomi dunia makin suram. Itulah inti laporan Bank Dunia terbaru, Global Economic Prospect, yang terbit awal Juni ini. Dua fokus khusus laporan itu semuanya berisi sentimen negatif: datangnya stagflasi global dan invasi Rusia ke Ukraina.

Menimbang buruknya latar belakang itu, Bank Dunia memangkas proyeksi pertumbuhan ekonomi global 2022 menjadi 2,9 persen, merosot 1,2 persen ketimbang hitungan Januari lalu. Pertumbuhan di ne

...

Berita Lainnya