Zikir di belakang tirai besi
Kaum muslimin di uni soviet & tekanan-tekanan yang dialami oleh kaum muslimin di soviet. sejak 1924, 6 buah "republik islam" dibentuk dalam pangkuan uni republik-republik sosialis soviet.
Sabtu, 18 Juli 1981
ASSALAMU 'alaikum warahmatullahi wabarakatuh! . . . Semoga sirnalah buruk sangka 'kaum reaksioner Indonesia', yang menyebut Uni Soviet negara tidak bertuhan... " Ketika Presiden Voroshilov berkunjung ke negeri kita, 1957, ia membawa seorang tokoh istimewa. Ialah Sharaf Rashidov, presiden salah satu "republik Islam" Soviet. Di mana-mana, tokoh ini diperkenalkan Bung Karno dengan cara yang mengesankan. Orannya memang menarik: t...