Presiden, Ketua MA, dan KPK

Pemanggilan oleh Presiden terkesan melanggar independensi Ketua MA dan Ketua KPK. Maksudnya baik, efeknya bisa negatif bagi pemberantasan korupsi.

Senin, 21 November 2005

Niatnya baik, tapi caranya tidak tepat. Itulah yang dapat dikatakan tentang ikhtiar Presiden Susilo Bambang Yudhoyono mengendurkan ketegangan antara Ketua Mahkamah Agung dan Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi. Rabu lalu Presiden memanggil Ketua MA Bagir Manan dan Ketua KPK Taufiequrachman Ruki ke Istana untuk membicarakan kemelut proses penyidikan kasus dugaan suap oleh Probosutedjo kepada majelis hakim agung yang menangani perkaranya.

Pemanggil

...

Berita Lainnya