Panglima di Tengah Kontroversi

Omar Dani meninggal pada usia 85 tahun karena komplikasi paru-paru, Jumat pekan lalu. Pemerintah perlu meluruskan peran sejarahnya.

Senin, 27 Juli 2009

Mengenang Omar Dani adalah mengenang sebuah kontroversi. Naiknya Omar sebagai Menteri/Kepala Staf Angkatan Udara termuda sepanjang sejarah pada 19 Januari 1962 diawali dengan peristiwa kontroversial. Jatuhnya juga karena aksi kontroversi, yakni meletusnya Gerakan 30 September.

Omar dilantik Presiden Soekarno sebagai Menteri/Kepala Staf Angkatan Udara di usia yang belum genap 38 tahun. Ia menggantikan Suryadarma yang telah memimpin Angkatan Udara s

...

Berita Lainnya