Yang golput dan yang netral

Penghuni pesantren gentur di warung kondang, cianjur tak menggunakan hak pilihnya dlm pemilu. tradisi ini berlangsung sejak 1955, sedang pesantren salafiyah syafi'iyah sukorejo menyatakan netral.

Sabtu, 30 Mei 1992

GOLPUT sebenarnya bukan barang baru di sini, dan itu tak cuma kelakuan orang kota. Lihatlah Pesantren Gentur di Desa Warung Kondang, Cianjur, Jawa Barat. Tak ada tanda gambar apa pun yang menempel di sana, dalam suasana maraknya kampanye di mana-mana. Soalnya, penghuni pesantren ini tak menggunakan hak pilihnya dalam pemilu nanti. "Saya hanya meneruskan tradisi," kata H. Darul Afiah alias Haji Dar, pimpinan Gentur. Tradisi ini, menurut ...

Berita Lainnya