Bermula dari Kapal Kambuna

Kecewa pada praktek pengadilan yang kotor. Yap tereliminasi dari dunia litigasi.

Minggu, 2 Juni 2013

DUA belas aktivis hak asasi manusia berkumpul di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta Utara, pada suatu siang akhir Desember 1984. Ada Yap Thiam Hien, Abdurrahman Wahid, Adnan Buyung Nasution, Todung Mulya Lubis, Abdul Hakim Garuda Nusantara, dan Aswab Mahasin. Selain mereka, beberapa perwakilan lembaga swadaya masyarakat prodemokrasi dari Belanda dan Inggris turut serta.

Bersama ratusan penumpang lain, mereka antre masuk kapal penupang KM Kambuna.

...

Berita Lainnya