Berhenti sebagai kotamadya ?

Tampaknya gubernur jawa-tengah tak menghendaki pemilihan wali kota. namun dengan segala fasilitas yang ada, salatiga dapat diandalkan agar boleh tetap sebagai kotamadya. (kt)

Sabtu, 7 Februari 1976

SALATIGA yang akhir-akhir ini terkenal sebagai kota PSSI-wan, karena adanya "diklat sepakbola" di sana, kini sedang menunggu penentuan nasib statusnya. Kota dengan luas 30 kilometer persegi dengan penduduk 73.000 jiwa (catatan tahun 1975) di ketinggian 600 meter di permukaan laut itu sedang diteliti apakah akan tetap sebagai kotamadya, digabung dengan Kabupaten Semarang atau jadi kota administratif saja. Maka Salatiga sekara...

Berita Lainnya