Quran dan terjemahannya: kenapa baru sekarang diributkan?

Uran dan terjemahannya terbitan madinah merupakan perbaikan dar quran dan terjemahannya terbitan departemen agama. seharusnya para kiai mengoreksinya sejak awal terbit quran dan terjemahannya.

Sabtu, 30 Mei 1992

Pada tulisan "Quran yang Terpelihara" (TEMPO, 25 April 1992, Agama) ada beberapa hal yang patut diperhatikan. Dalam tulisan itu disebutkan bahwa PBNU dan Syuriah melakukan rapat gabungan membentuk sebuah tim yang diketuai oleh Katib Syuriah NU K.H. Ma'ruf Amin untuk meneliti Quran dan terjemahannya terbitan Madinah, Arab Saudi. Karena dalam terbitan Madinah itu cenderung menerjemahkan secara harfiah dan menggunakan gaya personafikasi. Pada...

Berita Lainnya