Depresi di Masa Pandemi

Pembatasan interaksi sosial mendorong naiknya angka depresi.

Tempo

Sabtu, 25 Desember 2021

PANDEMI Covid-19 mempengaruhi kesehatan mental anak-anak dan remaja di seluruh dunia. Laporan Dana Anak-anak Perserikatan Bangsa-Bangsa (UNICEF) tentang kondisi anak-anak yang dirilis pada 5 Oktober 2021 menunjukkan satu dari lima remaja berusia 15-24 tahun menderita depresi. Organisasi itu mencatat pembatasan mobilitas menyebabkan anak-anak harus menghabiskan waktu yang berharga terpisah dari keluarga, teman, sekolah, dan kesempatan bermain.

Ko

...

Berita Lainnya