Kaleidoskop September 2019

Beragam peristiwa penting terjadi sepanjang September 2019. Suhu politik memanas seiring dengan demonstrasi menolak pengesahan revisi Undang-Undang Komisi Pemberantasan Korupsi. Kebakaran hutan dan lahan terparah dalam tiga tahun terakhir di Indonesia melengkapi kegeraman aktivis belia asal Swedia, Greta Thunberg, yang mengecam kegagalan pemimpin dunia memerangi perubahan iklim.

Tempo

Sabtu, 28 Desember 2019

 

2 SEPTEMBER

Amarzan Loebis Berpulang

Amarzan Loebis Berpulang/Dok. TEMPO/Aditia Noviansyan

 

WARTAWAN senior Amarzan Ismail Hamid alias Amarzan Loebis meninggal pada 2 September 2019 di rumahnya di Jalan Taman Bougenville, Cikarang, Bekasi, Jawa Barat. Amarzan berpulang pada usia 78 tahun setelah hampir dua tahun menderita stroke dan dimakamkan di Tempat Pemakaman Umum Perwira, Jalan Kaliabang, Bekasi Utara, Bekasi. Semasa hidupnya

...

Berita Lainnya