Penangkap Karbon

Senin, 11 Januari 2010

NEGARA-negara maju mengalihkan teknologi yang lebih ramah lingkungan untuk menangkal menebalnya emisi karbon. Indonesia memulainya dari alam. Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi menemukan bahwa mikroalga efektif menyerap karbon dioksida di udara. Percobaannya dimulai dua tahun lalu dengan membangun kolam di atas lantai tiga gedung Pusat Penelitian Ilmu Pengetahuan dan Teknologi, Serpong, Tangerang.

Tiga kolam berbahan baja yang masing-masing

...

Berita Lainnya