Bahan Bakar dari Sampah Luna

Sampah padat di tempat pembuangan akhir diolah menjadi bahan bakar ramah lingkungan. Pabrik semen membelinya untuk menggantikan sebagian batu bara.

Dody Hidayat

Sabtu, 12 Januari 2019

Pembangunan proyek Tempat Pengolahan dan Pemrosesan Akhir Sampah (TPPAS)- Regional Lulut-Nambo (Luna) seluas 55 hektare di Desa Lulut dan Nambo, Kecamatan Klapanunggal, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, yang terkatung-katung selama 16 tahun dimulai kembali. Peresmian pembangunan ditandai dengan peletakan batu pertama oleh Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil pada 21 Desember lalu. “Mudah-mudahan ini bisa menjadi contoh pengolahan sampah yang lebih c

...

Berita Lainnya