Evolusi Rendang: Dari Daging Hingga Jengkol

Makna rendang sebenarnya mengacu pada makanan dari daging. Mengapa sekarang banyak rendang tanpa daging, seperti rendang telur?

Pamusuk Eneste

Minggu, 26 November 2023

SASTRAWAN Sapardi Djoko Damono (1940-2020) pernah menulis kolom berjudul “Wisata Kuliner” di rubrik ini. Dalam tulisan itu, Sapardi mengamati nama-nama kota yang dilekatkan pada nama makanan. “Nama-nama kota seperti Malang, Solo, dan Wonogiri paling sering mengiringi bakso. Nama-nama kota juga suka ditempelkan di bakmi, sate, dan martabak,” tulis Sapardi. Bukan hanya nama-nama kota yang menarik perhatian, tapi nama makanan

...

Berita Lainnya