Dia dan Ia

Senin, 8 Maret 2010

Zaim Rofiqi
Mahasiswa Sekolah Tinggi Filsafat Driyarkara, Jakarta

Para penerjemah dari bahasa Inggris ke Indonesia mungkin telah terbiasa menghadapi masalah perbedaan struktur MD (menerangkan-diterangkan) dan DM (diterangkan-menerangkan) yang sering kali menyulitkan sang penerjemah dalam menghasilkan terjemahan yang bagus, tidak membingungkan, dan tidak bertele-tele.

Masalah perbedaan struktur MD-DM yang potensial menghasilkan terjemahan yang

...

Berita Lainnya