Hoaks Tahun 1970

Hoaks atau kabar bohong rupanya berumur panjang. Jauh sebelum sutradara teater Ratna Sarumpaet membuat pengakuan bohong dipukuli dua lelaki di Bandung dan ­menggegerkan Indonesia pekan lalu, pembuat kabar bohong yang menjadi berita lumayan banyak. Salah satunya pengakuan seorang ibu yang anaknya ditahan di Komdak—sebutan untuk Markas Kepolisian Daerah Metropolitan Jakarta Raya ­tempo dulu.

Tempo

Jumat, 12 Oktober 2018

Seperti ditulis Tempo edisi 17 Maret 1973, dalam artikel bertajuk ”Buntut Ronald”, Th. E. van Blijenburgh menulis surat -kepada kantor media di Jakarta bahwa anaknya, bernama Ronald itu, dianiaya polisi di selnya. Ronald, 14 tahun, dicokok polisi karena ia seorang morfinis. Ibunya mengabarkan bahwa Ronald disiksa karena mendalangi pemberontakan 560 -tahanan.

Mana yang benar tak jelas benar. Apakah Ronald disiksa karena ia morfinis at

...

Berita Lainnya