Mengapa Kenaikan Bunga BI tak Mendongkrak Rupiah
Kenaikan suku bunga Bank Indonesia belum memperkuat rupiah. Tertekan faktor eksternal dan gejolak politik dalam negeri.
BANK Indonesia mendadak berubah arah. Di luar dugaan pasar, Bank Indonesia pada Kamis, 19 Oktober lalu, menaikkan suku bunga acuan sebesar 0,25 persen. Kini bunga rujukan yang namanya cukup rumit itu, BI 7-Day Reverse Repo Rate (BI7DRRR), mencapai 6 persen, tertinggi sejak 2019.
Tak banyak analis menduga BI menaikkan bunga bulan ini. Sebab, kenaikan bunga berdampak negatif bagi pertumbuhan ekonomi. Kenaikan BI7DRRR akan membuat segala macam
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini