Terapi Lewat Diskusi
NGURAH Anom, 32 tahun, pernah sulit tidur selama enam bulan setelah bom meledak di Legian, Bali, pada 12 Oktober 2002. Saat bom menggelegar, anggota satpam sebuah restoran ini berada cukup dekat dengan sumber ledakan. Akibatnya, kedua telinganya lenyap, mata kirinya rusak. Bukan luka fisik ini yang membuatnya susah tidur, tapi ia terus teringat pada kejadian mengerikan itu. Emosinya labil. Ngurah sering marah dan gelisah tanpa alasan yang j
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini