Petaka Karaha Di Cinangka
Sepanjang hari remaja yang satu ini hanya duduk berpangku tangan. Tidak, ia tidak duduk, tapi terkulai di sebuah bangku hijau di rumahnya di Desa Cinangka, Kecamatan Ciampea, Kabupaten Bogor.

Sepanjang hari remaja yang satu ini hanya duduk berpangku tangan. Tidak, ia tidak duduk, tapi terkulai di sebuah bangku hijau di rumahnya di Desa Cinangka, Kecamatan Ciampea, Kabupaten Bogor.
Tangan Flo-panggil saja begitu, kini 17 tahun-selalu terkepal. Ia juga susah berkomunikasi, sulit menatap mata lawan bicaranya. Kedua bola matanya tak dapat memandang ke satu titik: biji mata kanannya melihat ke atas, sedangkan yang kiri bertahan di sudut
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini