Ekspresi Politik Gen Z
Sabtu, 28 September 2019

Memakai bucket hat putih dan berkacamata hitam, Farhan Ramadhan berdiri sambil mengaitkan kedua tangannya membentuk border bersama mahasiswa lain. Mahasiswa Universitas Indonesia berusia 22 tahun ini mengaku merasa harus turun aksi karena ingin melawan berbagai rancangan undang-undang yang bermasalah. “Sebenarnya saya apatis. Tapi melihat persoalan Papua, asap di Riau dan Kalimantan, kok DPR justru ingin mengesahkan Rancangan U
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini