TEMPO, 18-24 April 2005
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) membuat gebrakan ketika berhasil menangkap Mulyana W. Kusumah. Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) itu dituduh menyuap Khairiansyah Salman, staf audit Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) di Hotel Ibis, Slipi, Jakarta Barat, 8 April 2005.
Penangkapan Mulyana menguak berbagai dugaan penyelewengan dana di berbagai proyek KPU pada Pemilihan Umum 2004. Mulai dari pengadaan kotak suara, bilik suara, surat suara hingga ke
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini