Dari Selat Bali ke Luar Negeri
RATUSAN jenis ikan seukuran kelingking hingga telapak tangan orang dewasa berenang kian kemari. Ditempatkan dalam 50 akuarium kaca berukuran 1 x 2 meter, yang tak pernah dibiarkan berdebu, mereka terlihat indah sekali.
"Ya, itu ada Nemo, ikan hias paling kondang abad ini," kata Wan Li, si pemilik ikan, kepada Tempo, Selasa pekan lalu. Telunjuknya mengarah ke ikan berwarna oranye-putih dari jenis anemonefish yang menjadi karakter utama di film ani
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini