Perdagangan
Dagang Timah di Negeri Sendiri

JAM digital di pojok kiri layar komputer masih menunjukkan pukul 14.19, Rabu pekan lalu. Sundoyo sudah membuka aplikasi Bursa Komoditas dan Derivatif Indonesia untuk pasar timah internasional (Inatin). Anggota staf bursa tersebut bersiap-siap mengawasi perdagangan timah.
Tepat pukul 14.30, Inatin dibuka. Selang beberapa detik saja, di kolom penawaran muncul angka tiga, sejajar dengan angka 24.600 pada lajur harga. "Artinya, ada penjual hendak men
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini