Belanja di Era Digital
Di era serba digital, perilaku konsumen bergeser. Tak perlu repot antre dan berdesak-desakan di pusat perbelanjaan, mereka tinggal membeli produk melalui layar komputer atau telepon selular--dan dengan mengklik tombol beli dengan ujung jari. Angka pengguna Internet yang kian membengkak bisa membuat Indonesia menjadi salah satu pusat belanja online dunia.
Nilai transaksi jual-beli online Indonesia
USD 3,4 miliar 2010
USD 4,1 miliar 2012 (prediksi)
50%
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini