Mengintip Amerika Latin
GELOMBANG besar demokratisasi melanda dunia menjelang akhir abad ke-20. Begitulah kesimpulan dasar Samuel P. Huntington, pakar yang menjelma menjadi "nabi" demokratisasi di luar dunia Barat sejak menerbitkan The Third Wave: Democratization in the Late Twentieth Century (1991). Bertolak dari posisi ini, Boeninger mengamati pasang-surut sejumlah negara Amerika Latin. Ia meringkas tujuan demokrasi dan pembangunan menjadi tiga sasaran dasar
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini