Kartunis Tempo
Konten
Cuci Dosa Pelanggaran HAM Berat
Yusril Ihza Mahendra tiba-tiba menyatakan tak ada pelanggaran HAM berat dalam peristiwa 1998. Cuci dosa masa lalu.
Kartun Edisi : Minggu, 27 Oktober 2024
Banyak Menteri Banyak Rejeki
Prabowo Subianto membentuk kabinet besar. Sesuai slogan kampanyenya: gemoy.
Kartun Edisi : Minggu, 20 Oktober 2024
IKN dan Hambalang: Dari Mangkrak ke Mangkrak
Pendukung Jokowi acap meledek proyek Presiden Susilo Bambang Yudhoyono yang mangkrak sebagai "candi Hambalang". IKN berpotensi sama.
Kartun Edisi : Minggu, 13 Oktober 2024
Bersih-Bersih Kejahatan Soeharto
Ketua MPR menghapus kejahatan Seoharto selama berkuasa. Memulihkan nama baik keluarga Cendana.
Kartun Edisi : Minggu, 6 Oktober 2024
Saling Klaim Membebaskan Pilot Susi Air
Philip Mark Mehrtens, pilot Susi Air, bebas. Di Indonesia para pejabat saling klaim paling berjasa dalam pembebasan itu.
Kartun Edisi : Minggu, 29 September 2024
PON XXI yang Berantakan
PON XXI Aceh-Sumut berantakan. Mengapa?
Kartun Edisi : Minggu, 22 September 2024
Benarkah Akun Fufufafa Milik Gibran?
Investigasi netizen mengungkap akun Fufufafa di Kaskus milik Gibran Rakabuming Raka. Isinya menghina Prabowo Subianto.
Kartun Edisi : Minggu, 15 September 2024
Lain Paus Lain Kaesang
Kunjungan Paus Fransiskus ke Indonesia bersaput kesederhanaan. Kontras dengan gaya hidup Kaesang Pangarep.
Kartun Edisi : Minggu, 8 September 2024
Pangkas Anggaran IKN
Anggaran IKN dipangkas di pemerintahan Prabowo Subianto mendatang. Akankah mangrak?
Kartun Edisi : Minggu, 1 September 2024
Istana Bau Kolonial, Kata Jokowi
Pernyataan Jokowi bahwa Istana Presiden berbau kolonial mencerminkan pemahamanannya tentang sejarah Indonesia.
Kartun Edisi : Minggu, 25 Agustus 2024
Selamat Jalan Jokowi dari Luhut Pandjaitan
Luhut Pandjaitan mengucapkan selamat jalan kepada Presiden Jokowi. Apa yang ditinggalkannya mencemaskan.
Kartun Edisi : Minggu, 18 Agustus 2024
Tambang Blok Medan
Sidang dugaan korupsi Gubernur Maluku Utara mengungkap tambang Blok Medan milik Kahiyang Ayu, anak perempuan Presiden Jokowi.
Kartun Edisi : Minggu, 11 Agustus 2024
Siapakah T Pengendali Judi Online
Siapakah "Mister T" yang disebut pengendali judi online di Indonesia?
Kartun Edisi : Minggu, 4 Agustus 2024
Jokowi Enggak Jadi Pindah
Meminta aparatur sipil negara pindah ke Ibu Kota Nusantara, Presiden Jokowi malah membangun rumah di Solo setelah pensiun.
Kartun Edisi : Minggu, 28 Juli 2024
Siap-siap Bisnis TNI
TNI akan diizinkan kembali berbisnis seperti zaman Orde Baru. Untuk apa?
Kartun Edisi : Minggu, 21 Juli 2024
Asusila Hasyim Asy'ari
DKPP memecat Ketua KPU Hasyim Asy'ari karena terbukti melakukan pelecehan seksual kepada petugas Pemilu Denhaag.
Kartun Edisi : Minggu, 14 Juli 2024
Konsesi Tambang untuk Ormas Keagamaan
Ketua PBNU Ulil Abshar Abdalla mengatakan menajiskan tambang tak sesuai syariat Islam. Merusak lingkungan juga.
Kartun Edisi : Minggu, 7 Juli 2024
'Guru Besar' Bambang Soesatyo
Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat Bambang Soesatyo mengajukan diri menjadi guru besar. Sekolah S2 lebih dulu dibanding S1.
Kartun Edisi : Minggu, 30 Juni 2024
Bansos untuk Pejudi Online
Pemerintah hendak memberikan bantuan sosial buat keluarga pejudi online. Kok enak betul?