Prestasi 1990-1992 adalah swasta

Wawancara tempo dengan iwan jaya azis tentang prospek ekonomi tahun 1991, tingkat suku bunga dan dampaknya terhadap investasi, prospek bisnis pada potensi indonesia bagian timur.

Sabtu, 29 Desember 1990

KRISIS Teluk belum menunjukkan tanda-tanda akan berakhir, tapi prediksi ekonomi yang dikemukakan oleh beberapa pakar tampaknya cukup cerah. Ada yang memperkirakan bahwa laju pertumbuhan ekonomi Indonesia tahun 1991-1992 antara 7 dan 8% serta laju inflasinya 8%. Bicara tentang masa depan, pada umumnya orang cenderung menyukai proyeksi cerah gemilang ketimbang gambaran yang benar tapi menyakitkan. Padahal, sebuah prediksi menjadi sangat ...

Berita Lainnya