Mayor bedjo, si pujakesuma

Kisah perjuangan brigjen (purn) bedjo, yang di masa perang kemerdekaan terkenal sebagai salah seorang pemimpin pasukan yang gigih melawan belanda di hutan-hutan sumatra. (tk)

Sabtu, 19 November 1983

INILAH Bedjo, yang pernah menyandang julukan "Macan Perang". Lelaki ini, dengan gurat otot kekar dan berkulit hitam legam, di masa perang kemerdekaan terkenal sebagai salah seorang pemimpin pasukan yang amat gigih melawan Belanda di hutan-hutan Sumatera. Ketika ia diduga telah mati tertembak, ternyata peluru hanya merobek pakaiannya. Ketika pejuang lain meneriakkan yel merdeka atau mati, si "Macan Perang" ini memerintahkan ana...

Berita Lainnya